Kampanye Berbekal Tanda Tagar dan Angka
Andrew Yang merupakan salah satu calon presiden Amerika Serikat dari partai Demokrat yang baru-baru ini membuat heboh. Hal ini dikarenakan oleh ‘Yang Gang’, sebutan untuk para pendukungnya, yang menjadi perhatian media Amerika Serikat.
by editor 2020.04.23 10:00