Walaupun Perusahaan ini Menghasilkan Banyak Uang, tetapi Semua Pelanggannya Pergi
Kraft Heinz, perusahaan yang tidak lama ini membuat Warren Buffett mengaku “Saya salah”. Walaupun untuk sesaat perusahaan ini mencatat rekor profitabilitas yang unik, squeeze management akhirnya kembali menjadi senjata makan tuan.
by editor 2019.05.17 16:00